Selasa, 22 Januari 2013

Bangunan Kuno


     Foto ini adalah puing-puing bekas Pabrik Gula Gunung Sari yang ada di Jember. Meskipun kini hanya menyisakan puing-puing saja, tetapi bangunan ini patut untuk dilestarikan karena ini adalah peninggalan sejarah dimana disini dulu pernah berdiri Pabrik Gula yang menjadi sumber ekonomi masyarakat setempat.

        Bangunan yang berdiri megah ini adalah rumah Administratur Pabrik Gula Kebon Agung, Malang. Terlihat masih asri dengan taman yang luas di bagian depan. Desain bangunannya masih terasa kental sekali dengan model kuno bangunan Belanda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar